Harga dan Spesifikasi Realme U1 dengan Sensor Kamera 25 MP Sony

Harga dan Spesifikasi Realme U1 dengan Sensor Kamera 25 MP Sony - Hallo sahabat Harga HP Terbaru, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Harga dan Spesifikasi Realme U1 dengan Sensor Kamera 25 MP Sony, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Harga, Artikel Realme, Artikel spesifikasi, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Harga dan Spesifikasi Realme U1 dengan Sensor Kamera 25 MP Sony
link : Harga dan Spesifikasi Realme U1 dengan Sensor Kamera 25 MP Sony

Baca juga


Harga dan Spesifikasi Realme U1 dengan Sensor Kamera 25 MP Sony

Varian Produk smartphone Android REALME U1 menjadi tipe terbaru dengan spesifikasi mantap, salah satunya di bagian kamera selfie yang beresolusi 25 MP dengan teknologi AI (Kecerdasan buatan) dan bersensor Sony IMX576. Dan yang pasti harganya sangat murah dibanding produk smartphone sekelasnya.

Spek dan harga realme U1 terbaru

Untuk mengetahui apa saja keunggulan dari spesifikasi yang ditawarkan oleh HP Realme U1 yang identik dengan produk OPPO dengan ColorOS didalamnya ini, silahkan langsung simak ulasannya berikut ini.

Pertama, Teknologi kecerdasan buatan di kamera SelfiePro Realme U1 dapat menciptakan hasil jepretan foto layaknya profesional. Dimana Fitur AI Beauty yang membuat hasil foto mempesona dengan meningkatkan kecantikan natural termasuk optimasi warna kulit, bentuk mata dan lain sebagainya. Baca tutorial Setting Kamera Selfie Realme tidak terbalik seperti cermin / Mirror

Kecanggihan kamera 25 MP milik Realme U1 didukung oleh sensor flagship yakni Sony IMX 576 dengan dukungan chipset Helio MediaTek P70, sehingga selain banyak optimasi bisa dilakukan juga membuat proses AI lebih cepat dan canggih.

Dual kamera Realme U1 yang masing-masing beresolusi 13 MP + 2 MP mampu menghasilkan foto yang jernih dengan berbagai mode dan filter yang diinginkan, seperti menciptakan foto Bokeh, Membuat video Slow Motion, pencahayaan Portrait dan lain sebagainya. Baca tips Cara memotret Bokeh di HP Realme semua tipe

Performa Chipset dengan CPU Octa-core serta Pengolah grafis GPU Mali-G72 MP3 membuat kinerja sistem serta aplikasi Realme U1 sangat lancar dan hampir tanpa Lag sedikitpun.

spesifikasi layar Realme U1

Bermain game berat di HP Realme sangat lancar dan stabil dengan frame rate 60 fps yang sudah didukungnya. Apalagi ada dua varian RAM dan ruang penyimpanan yang bisa anda pilih pada produk ini, yakni Realme dengan RAM 3 GB dengan penyimpanan 32 GB atau memilih varian 4 GB / 64 GB.

Lalu bagaimana dengan daya tahan baterai Realme U1 ?. Jangan khawatir, Daya baterai HP Realme U1 dengan daya 3500 mAh sudah dibekali fitur AI Power Master, dimana salah satu fungsinya yakni mengelola daya dan memanfaatkan sumber daya lebih hemat karena dukungan Helio P70 yang merupakan AI Master level flagship saat ini.

Layar Dewdrop 6.3 inch FHD+ menjadikan rasio tampilan HP Realme U1 ke body 90.8 persen semakin imersif. Dimana Resolusi layar U1 Realme yaitu 2340 X 1080 berasio 19.5:9 dengan pengaman panel berupa gorilla Glass 3.

Spesifikasi lengkap HP Realme U1


Realme Fitur dan Spesification
Ukuran
Lebar 74mm
Tinggi 157mm
Tebal 8mm
Berat Sekitar 168g (Dengan baterai)
Performa
Prosesor MediaTek Helio P70
CPU ARM Cortex-A73x4,ARM Cortex-A53x4
CPU Core Octa (8)
Frekuensi CPU Up to 2.1GHz
GPU ARM Mali-G72
Penyimpanan 3GB + 32GB / 4GB + 64GB
Memori Eksternal Hingga 256 GB
Tampilan
Ukuran Layar 16cm (6.3’’)
Jenis Layar LTPS IPS (In-Cell) LCD
Resolusi Layar 2340*1080, FHD+, 409 PPI 19.5
Panel Layar Sentuh/ Type 2.5D, Gorilla® Glass 3
Rasio Layar 90.8%
Kamera
Kamera Belakang
Pixel Kamera 13 MP + 2 MP
Aperture Kamera f/2.2 + f/2.4
Flash/Soft Light Back LED Flash
Kamera Depan
Sensor Sony IMX576
Pixel Kamera 25 MP
Aperture Kamera f/2.0
Baterai
Kapasitas Baterai 3500mAh
Charger 5V 2A
Konektivitas
Kartu Dual Nano-SIM dan MicroSD card
Wi-Fi 802.11b/g/n, 2.4GHz
Bluetooth Bluetooth 4.2
GPS GPS/A-GPS/Gnolass
Jenis USB Micro-USB
Jek Audio 3.5mm
Band/Mode
GSM 850/900/1800/1900MHz
WCDMA 850/900/2100MHz
FDD-LTE Bands 1/3/5/8
TD-LTE Bands 38/40/41 (2535-2655MHz)
Sensor
M-sensor
Sensor Gravitasi
Sensor Akselerasi
Sensor Sidik Jari
Sensor Cahaya dan Proximity
OTG
Fitur Multimedia
FM Radio
Sistem
ColorOS 5.2, berbasis Android 8.1
Paket Penjualan
Unit Ponsel
Adapter
Kabel Data micro USB
Kartu Garansi
Buku Manual
SIM Card ejektor
Pelindung layar*1 (Terpasang)
Case

Harga HP Realme U1 di Indonesia

Dari informasi yang tertera di situs resmi Realme, Harga yang dipatok mulai dari Rp 2.499.000, Dimana untuk beberapa market Online seperti Shoopie pada Bulan desember 2018 dibanderol sekitar Rp 2.699.000.

Nah, itulah informasi produk smartphone Realme U1 beserta info spesifikasi dan Harganya yang dapat admin sajikan. Catatan: Untuk nominal harga diatas bisa berubah sewaktu-waktu sesuai dengan kondisi dan keputusan para penjual Online/offline di beberapa Wilayah di Indonesia.


Demikianlah Artikel Harga dan Spesifikasi Realme U1 dengan Sensor Kamera 25 MP Sony

Sekianlah artikel Harga dan Spesifikasi Realme U1 dengan Sensor Kamera 25 MP Sony kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Harga dan Spesifikasi Realme U1 dengan Sensor Kamera 25 MP Sony dengan alamat link https://henpon-murah.blogspot.com/2018/12/harga-dan-spesifikasi-realme-u1-dengan.html

0 Response to "Harga dan Spesifikasi Realme U1 dengan Sensor Kamera 25 MP Sony"

Post a Comment